Kisah Tanah Jawa: Pocong Gundul

Kisah Tanah Jawa: Pocong Gundul

Nilai Pengguna
N/A

Ikhtisar

Hao (Deva Mahenra) memiliki kemampuan retrokognisi, yaitu kemampuan untuk melihat kejadian di masa lalu. Dengan keahliannya ini, Hao menolong Sari (Nayla D Purnama), seorang siswi SMK yang hilang setelah diculik oleh sosok pocong berkepala gundul yang menyeramkan. Bersama sahabatnya, Rida (Della Dartyan), Hao berhasil menyelamatkan Sari, namun aksi mereka membuat pocong gundul marah besar. Teror demi teror mulai mengancam keselamatan Hao. Melalui kemampuannya, Hao mengungkap masa lalu Pocong Gundul, yang ternyata adalah Walisdi, seorang dukun hitam yang telah melakukan ritual kuno berbahaya yang menjadikannya pocong mengerikan. Jika dibiarkan, Pocong Gundul akan terus bergentayangan dan menelan lebih banyak korban. Dengan nyawa sebagai taruhannya, Hao harus berjuang sekuat tenaga untuk menghentikan rencana jahat Pocong Gundul.

KISAH TANAH JAWA POCONG GUNDUL - OFFICIAL TRAILER | 21 September 2023 di Bioskop
KISAH TANAH JAWA POCONG GUNDUL - OFFICIAL TRAILER | 21 September 2023 di Bioskop

02:09

Kamis, 20 Maret 2025

Pritt Timothy

sebagai Saman

Kukuh Riyadi

sebagai Saman muda

Iwa Kusuma

sebagai Walisdi

Brilliana Arfira

sebagai Ibu Hao

Muhammad Abe Baasyin

sebagai Sujatmiko

Joanna Dyah

sebagai Bu Sujatmiko

Nayla D Purnama

sebagai Sari

Shinta Restu Wibawa

sebagai Bu Wati

Fairus Phiong

sebagai Pocong gundul

Siena Hafsah

sebagai Rida kecil

Deva Mahendra

sebagai Hao

Budi Ros

sebagai Eyang Hari

Aradhana Rahadi

sebagai Hao kecil

Della Dartyan

sebagai Rida