Kurindu Natal Keluarga: Santa Claus dari Jakarta?

Kurindu Natal Keluarga: Santa Claus dari Jakarta?

Nilai Pengguna
N/A

Ikhtisar

Daniel (Dirly) memutuskan untuk pindah ke Jakarta, meninggalkan istri dan anaknya, dengan harapan bisa meningkatkan kesejahteraan keluarganya. Namun, ia malah terjebak dalam kebiasaan berjudi dan menipu, sambil bekerja sebagai badut Santa Klaus di sebuah mall saat musim Natal. Hidupnya tak lepas dari ancaman penagih hutang, karena utang judinya yang besar kepada salah satu mafia paling kejam di Jakarta. Ketika situasi semakin mendesak, anak laki-lakinya datang memohon agar ia pulang dan merayakan Natal bersama ibunya di rumah. Dengan tekad untuk memperbaiki keadaan, Daniel membawa anaknya pulang menggunakan mobil curian dari mafia tersebut. Namun, mafia seolah selalu dapat melacak keberadaan Daniel. Mereka terlibat dalam kejar-kejaran seru dari Jakarta ke Yogyakarta, penuh dengan momen-momen konyol. Sepanjang perjalanan, berbagai tantangan yang mereka hadapi justru mempererat hubungan antara Daniel dan putranya.

KNK: SANTA CLAUS DARI JAKARTA | OFFICIAL TRAILER
KNK: SANTA CLAUS DARI JAKARTA | OFFICIAL TRAILER

02:22

Kamis, 27 Maret 2025

Shinta Naomi

sebagai Riana

Totos Rasiti

sebagai Kukuh

Pritt Timothy

sebagai Ayah Daniel

Anyun Cadel

sebagai Anak buah Kukuh

Lina Marpaung

sebagai Ibu kontrakan

Hadi Prabowo

sebagai Bos Gandos

Anneth Dellieicia

sebagai Anneth

Deven Christiandi

sebagai Abel

Melki Bajaj

sebagai Ali Codet

Pace Cello

sebagai Jimmy Ganteng

Sri Hartini

sebagai Eyang

Christofer Tapiheru

sebagai Pendeta

Bayu Skak

sebagai Fotografer

Dorman Manik

sebagai AKP Wijaya

Ahong

sebagai Wawan

Yurike Prastica

sebagai Ibu Daniel

Sri Slamet Sumarwoto

sebagai Yono

Fajar Nugra

sebagai Atta

Temon Templar

sebagai Jerry

Ruhut Sitompul

sebagai Bos Pertamini

Rizky Hanggono

sebagai Didik

Rony Antonius Setiawan

sebagai Bos foto

Aurellie Moeremans

sebagai Olie

Dearly Dave Sompie

sebagai Daniel

Shinta Bachir

sebagai Lastri