Tenripada

Tenripada

Nilai Pengguna
N/A

Ikhtisar

"Hari Lamaran," yang seharusnya menjadi momen pembuktian cinta antara Syamsir (Reza Pahlevi) dan Melati (Jeihan Dun), berubah menjadi hari penuh penghianatan ketika Melati memilih pergi dengan pria lain. Di tengah kekacauan tersebut, kehadiran Kayla (Saffanah Kayla) yang berniat membantu justru semakin memperumit situasi. Dalam ketegangan yang memuncak, Syamsir dan Melati terlibat dalam duel emosional—sebuah pertarungan untuk saling menghabisi, namun di dalam hati mereka masih tersimpan cinta yang mendalam.

OFFICIAL TRAILER TENRIPADA 12 MARET 2020 DI BIOSKOP
OFFICIAL TRAILER TENRIPADA 12 MARET 2020 DI BIOSKOP

02:15

Senin, 31 Maret 2025

Jeihan Dun

sebagai Tenripada/Melati

Mochdy

sebagai Pak Lurah

Rahmat Daeng Romo

sebagai Ayah Syamsir

Saffanah Kayla

sebagai Kayla

Elsafadillah

sebagai Rini

Ekha Dun

sebagai Direktris perusahaan

Amir Desar

sebagai Ayah Tenripada

Asdar Alif

sebagai Asdar

M Harun

sebagai Syamsir kecil

Ilham Latief

sebagai Keluarga Syamsir

Aditya Sulolipu

sebagai Keluarga/Teman lari Tenripada

Andini Widyastuti

sebagai Citra

Iqbal DY

sebagai Keluarga Syamsir

Fritz Fredrich

sebagai Direktur perusahaan

M Reza Pahlevi

sebagai Syamsir