Panggonan Wingit 2:  Miss K

Panggonan Wingit 2: Miss K

Nilai Pengguna
N/A

Ikhtisar

Setelah kehilangan ibunya, Alma (Cinta Laura Kiehl) dan adiknya Mia (Callista Arum) meninggalkan Jakarta menuju Surabaya untuk memulai hidup baru. Alma mendapatkan pekerjaan sebagai manajer di Apartemen Sasmaya, namun ketegangan mulai dirasakan ketika tahu lantai 6 gedung itu ditutup rapat. Dalam keadaan terpaksa, mereka menyelinap ke lantai berbahaya tersebut dan memasuki unit nomor 610. Di dalam, mereka bertemu sosok wanita misterius bersama seorang anak kecil, yang memperingatkan mereka dengan kalimat menyeramkan, “Patang dina, maghrib…” Sejak saat itu, Alma dan Mia dihantui oleh teror tak terduga dan mengerikan. Mereka segera menyadari bahwa unit 610 memiliki sejarah kelam, dan siapapun yang berani memasukinya harus menghadapi kutukan mematikan—mati dalam empat hari, saat maghrib tiba.

Kontribusi Anda sangat berarti! Bantu kami dengan mengunggah trailer resmi atau klip.

Unggah Trailer atau Klip

Cinta Laura Kiehl

sebagai Alma

Dolly Martin

sebagai Sukmo

Intan RJ

sebagai Wulan

Niniek Arum

sebagai Pembantu Kusuma Dewi

Irene Librawati

sebagai Kusuma Dewi

Arifin Putra

sebagai Rayyan

Yeyen Lidya

sebagai Rini

Firzanah Alya

sebagai Kirani

Tahta Perlawanan

sebagai Sugeng

Indra Ardianto

sebagai Aiman